Rabu, 15 April 2020

Video Pembelajaran "DRAMA"


Berikut adalah video pembelajaran tentang Bermain Drama, yang berisi pengertian, unsur, dan bentuk-bentuk Drama.





Terima kasih, Bapak editor: Ade Ismanto
Selamat menonton dan jangan lupa meninggalkan jejek. 😊




21 komentar:

  1. Teater dan dradrama berbeda drama merupakan sebuah kisah kehidupan manusia yang mengandung usur konflik, sementara teater merupakan sebuah pementasan yang di saksikan pada orang banyaksaja 
    drama di ambil dari kehidupan sehari-hari, sementara teater berdasarkan pemilihan naskah, pengarapan

    BalasHapus
  2. Teater adalah salah satu jenis kesenian berupa pertunjukan drama yang melalui proses pemilihan naskah, penafiran, penggarapan, penyajian, pementasan dan proses pemahaman public/audience, terrlebih dulu sebelum dipentaskan di atas panggung.

    Sedangkan drama adalah karya sastra yang menggambarkan kehidupan dan watak manusia dalam bertingkah laku. Kemudian di pentaskan dalam beberapa babak, melalui peran dan dialog. Sehingga para penonton diajak untuk ikut menyaksikan dan dapat merasakan kehidupan para tokoh.

    Jadi keduanya jelas berbeda, namun tetap memiliki persamaan, seperti :
    keduanya sama-sama merupakan pertunjukan adegan atau akting di depan penonton dalam sebuah panggung. Selain itu kata drama dan teater juga sama-sama berasal dari bahasa Yunani Kuno.

    BalasHapus
  3. Drama dengan teater.

    Teater adalah semua pertunjukan yang berasal dari naskah atau kisah yang dipentaskan diatas panggung untuk menarik perhatian audience.

    Sedangkan drama adalah cerita yang berasal dari teks yang kemudian ditunjukkan dalam aksi atau juga disebut sandiwara

    Drama menjadi disebut teater jika dipertunjukan di panggung untuk ditonton.

    BalasHapus
  4. perbedaan drama dengan teater adalah pada asal katanya, dimana kata drama berasal dari kata draomai yang berarti berbuat, berlaku, serta bertindak, sedangkan teater berasal dari theatron berarti gedung atau tempat pertunjukan. Drama menampilkan sesuatu yang biasa terjadi dalam kehidupan sehari-hari, sehingga para penonton diajak untuk ikut menyaksikan dan merasakan kehidupan dan kejadian dalam masyarakat tersebut. Sedangkan teater merupakan proses pemilihan teks atau naskah, penafiran, penggarapan, penyajian atau pementasan dan proses pemahaman atau penikmatan dari public atau audience.

    - Devan

    BalasHapus
  5. Drama dan teater keduanya merupakan narasi yang menggambarkan kehidupan manusia, perbedaannya adalah drama dapat diambil dari kehidupan sehari-hari sehingga orang yang menonton bisa ikut merasakan kejadian tersebut.

    Sedangkan teater berdasarkan dari pemilihan naskah dan proses pemahaman dari penontonnya.

    BalasHapus
  6. Perbedaan teater dan drama 
    1.) drama dapat dilakukan dimana saja baik di panggung maupun di praktekkan dalam kehidupan sehari-hari smentara teater hanya di laksanakan pada pementasan saja 
    2.) drama merupakan sebuah kisah kehidupan manusia yang mengandung usur konflik, sementara teater merupakan sebuah pementasan yang di saksikan pada orang banyaksaja 
    3.) drama di ambil dari kehidupan sehari-hari, sementara teater berdasarkan pemilihan naskah, pengarapan. 

    BalasHapus
  7. Definisi dasarnya lengkap dan macam2 dramanya sudah lengkap juga.

    untuk pertanyaan terakhir saya akan ambil kesimpulan dari isi video dan kolom komen

    apa bedanya teater dan drama??

    Teater itu disaksikan di panggung secara langsung tidak ada perekaman dan tahap menyunting.

    sedangkan drama ditonton secara tidak langsung ada tahapan pra-produksi, produksi, dan pasca produksi(penyuntingan) teater yang direkam dan diedit "sunting" bisa menjadi drama

    BalasHapus
  8. Salah satu perbedaan drama dan teater yang paling menonjol adalah dari tempat pertunjukan
    Drama dapat dilakukan atau ditampilkan dimana saja, umumnya tempat yang sesuai dengan kehidupan sehari-hari seperti Rumah Sakit, Sekolah, Stasiun Kereta Api, dll. Sedangkan teater hanya dilaksanakan pada pementasan saja. Di atas panggung. Dengan dekorasi tertentu yang disesuaikan dengan naskah.

    BalasHapus
  9. Menurut saya drama dan theater mencangkup cerita ato kisah2 yang ada di kehidupan kita masing2..ada jg cerita2 fantasy dan sebagainya..Salah satu perbedaan drama dengan teater adalah pada asal katanya, dimana kata drama berasal dari kata draomai yang berarti berbuat, berlaku, serta bertindak, sedangkan teater berasal dari theatron berarti gedung atau tempat pertunjukan.

    _Denita

    BalasHapus
  10. Menurut saya drama dan theater mencangkup cerita ato kisah2 yang ada di kehidupan kita masing2..ada jg cerita2 fantasy dan sebagainya..Salah satu perbedaan drama dengan teater adalah pada asal katanya, dimana kata drama berasal dari kata draomai yang berarti berbuat, berlaku, serta bertindak, sedangkan teater berasal dari theatron berarti gedung atau tempat pertunjukan.

    _Denita

    BalasHapus
  11. Ada beberapa perbedaan drama dan teater, salah satunya adalah dari istilah nya. drama adalah bentuk narasi yang menggambarkan kehidupan dan alam manusia melalui perilaku (Akting) yang dipentaskan. Sedangkan teater berarti sebuah gedung pertunjukan atau auditorium.jadi keduanya sama menggambarkan kehidupan manusia.

    BalasHapus
  12. drama dapat dilakukan dimana saja baik di panggung maupun di praktekkan dalam kehidupan sehari-hari smentara teater hanya di laksanakan pada pementasan saja

    BalasHapus
  13. Jadi,drama adalah salah satu genre sastra sekaligus karya seni. Sedangkan, teater kegiatan manusia yang secara sadar menggunakan tubuhnya sebagai alat utama sebagai menyatakan rasa mewujud dalam suatu karya seni.

    BalasHapus
  14. Audy Lestari Surnadi


    Drama : berasal dari bahasa yunani yaitu "Draomai" yang berarti berbuat, berlaku, atau bertindak, secara umum drama merupakan narasi uang mebggambarkan kehidupan manusia lewat dialog, gerak, yang kemudian dipentaskan.

    5 unsur pembentuk drama
    1. Latar : Keterangan mengenai tempat, waktu, dan suasana di dalam naskah drama.
    2. ‎Penokohan : Penokohan merupakan gambaran watak tokoh di dalam drama. Terdapat 3 penokohan yang umum dalam naskah drama diantaranya protagonis, antagonis, dan tokoh pembantu.
    3. ‎Dialog : Dialog adalah bagian paling dominan dalam sebuah drama. Dialog berupa percakapan antara 1 tokoh dengan tokoh lainnya.
    4. ‎Tema : Tema dalam drama menyangkut segala persoalan baik itu berupa masalah kemanusiaan, kekuasaan, kasih sayang, kecemburuan, dan sebagainya.
    5. ‎Amanat : Amanat adalah pesan yang ingin disampaikan pengarang kepada penonton. Amanat drama atau pesan disampaikan melalui peran para tokoh di dalam drama.

    Bentuk drama
    1. Drama berdasarkan bentuk sastra cakapannya
    > Drama puisi
    > Drama prosa
    2. ‎Drama berdasarkan sajian isinya
    > Drama tragedi / duka
    > Drama komedi / ria
    > Drama tragikomedi / dika ria
    3. ‎Drama berdasarkan kuantitas cakapannya
    > Pantomim / drama tanpa kata kata
    > Mini kata / drama yang menggunakan sedikit sekali kata kata
    > Dialog monolog / drama yang menggunakan kata kata
    4. ‎Drama berdasarkan besarnya pengaruh unsur seni lainnya
    > Opera / drama yang menonjolkan seni suara atau musik
    > Sendratari / drama yang menonjolkan seni drama dan tari
    > Tablo / drama tanpa grrak atau dialog
    5. ‎Drama berdasarkan bentuk bentuk lainnya
    > Drama Absurd / drama yang sengaja mengabaikan atau melanggar konversi alur, penokohan dan tematik
    > Drama baca / drama yang hanya cocok untuk dibaca bukan untuk dipentaskan
    > Drama borjuis / drama yang bertema kehidupan kaum bangsawan
    > Drama domestik / drama yang menceritakan kehidupan rakyat biasa
    > Drama liturgis / drama yang pementasannya digabungkan dengan upacara kebaktian gereja
    > Drama satu babak / lakon yang terdiri atas satu babak saja
    > Drama rakyat / drama yang timbul dan berkembang sesuai dengan festival rakyat yang ada.

    Theater : teater adalah salah satu jenis kesenian berupa pertunjukan drama yang dipentaskan di atas panggung. Secara spesifik, seni teater adalah sebuah seni drama yang menampilkan perilaku manusia dengan gerak, tari, dan nyanyian yang disajikan lengkap dengan dialog dan akting para pemainnya. Kata teater diambil dari bahasa Yunani, theatron, yang artinya tempat atau gedung pertunjukan.

    Perbedaan teater dan drama
    1.) drama dapat dilakukan dimana saja baik di panggung maupun di praktekkan dalam kehidupan sehari-hari smentara teater hanya di laksanakan pada pementasan saja
    2.) drama merupakan sebuah kisah kehidupan manusia yang mengandung usur konflik, sementara teater merupakan sebuah pementasan yang di saksikan pada orang banyaksaja
    3.) drama di ambil dari kehidupan sehari-hari, sementara teater berdasarkan pemilihan naskah, pengarapan.

    BalasHapus
  15. Perbedaan antara drama dan teater adalah alur drama biasanya diangkat dari hedipun sehari-hari sedangkan teater diangkat pemilihan naskah, selain itu drama biasanya menggunakan sistem rekaman dan dengan alat-alat yang modern sehingga ketika terjadi kesalahan bisa diperbaiki atau diulang sedangkan teater biasanya ditampilkan secara langsung di depan penonton yang berkumpul dalam sebuah gedung dan teater kita harus menggunakan suara yang cukup lantang agar bisa didengar oleh seluruh penonton yang hadir, dan jika terjadi kesalahan maka tidak bisa diperbaiki atau diulang, dan perbedaan lainnya juga terdapat dari nama keduanya, drama berasa dari bahasa yunani, draomai yang berarti berbuat, berlau, dan bertindak, teater sebenarnya juga berasal dari bahasa yang sama dengan drama yaitu dari bahasa yunani, theatron yang memiliki arti gedung atau pertunjukan.


    - Fabio Danendra

    BalasHapus
  16. Teater dan drama adalah hal yang berbeda namun tetap memiliki persamaan dan Perbedaan drama dan teater antara lain,drama dapat dilakukan dimana saja baik di panggung maupun di praktekkan dalam kehidupan sehari-hari smentara teater hanya di laksanakan pada pementasan saja Salah satu perbedaan drama dengan teater adalah pada asal katanya, dimana kata drama berasal dari kata draomai yang berarti berbuat, berlaku, serta bertindak, sedangkan teater berasal dari theatron berarti gedung atau tempat pertunjukan. .. sedangkan persamaan theater dengan drama adalah asal katanya berasal dari bahasa Yunani

    - Nahla nur

    BalasHapus
  17. Nama: Muhammad Adryan Naufal

    Perbedaan yang pertama dan yang paling mencolok adalah perbedaan dari segi istilah yang digunakan. Perbedaan Antara istilah ‘Drama’ dan ‘teater’ juga dikemukakan oleh beberapa ahli. Apa itu drama? Ini dia penjelasnnya. Menurut Tim Matrix Media Literata, drama adalah bentuk narasi yang menggambarkan kehidupan dan alam manusia melalui perilaku (Akting) yang dipentaskan. Sedangkan menurut Anne Civardi, Drama adalah sebuah kisah yang diceritakan melalui kata-kata dan gerakan.

    Drama berasal dari kata draomai yang berarti berbuat, berlaku atau bertindak. Dapat disimpulkan bahwa drama adalah sebuah kisah yang dinarasikan dan diceritakan melalui sebuah pertunjukan gerak dan seni peran di atas panggung.

    Istilah ‘teater’ di definisikan dalam arti luas sebagai kisah hidup dan kehidupan manusia yang diceritakan di atas pentas dengan media yaitu percakapan, gerak dan laku didasarkan pada naskah yang tertulis ditunjang oleh dekor, musik, nyanyian, tarian dan sebagainya. Sedangkan secara bahasa atau dalam artian yang lebih sempit, teater berarti sebuah gedung pertunjukan atau auditorium.

    BalasHapus